MUNICH - Asa Pep Guardiola mempertahankan gelar juara Bayern Muenchen sirna, setelah tim asuhannya dibantai 4-0 di kandang sendiri oleh Real Madrid, pada Leg 2 semifinal Liga Champions, di Allianz Arena, Rabu (30/4) dini hari WIB.
Menit 16 Madrid unggul 0 - 1 lewat Sergio Ramos. Selaing semenit kemudian Ramos memperbesar kunggulan 0-2 di menit 20.
Bintang Portugal Cristiano Ronaldo
Tak mau ketinggalan mencatatkan namanya di papan skor. Lewat sentuhannya di menit 34 dan 90, Madri unggul menjadi 0 - 4 atau agregat (5-0) atas Munchen.
Madrid masih menunggu lawannya, antara Chelsea atau Atletico Madrid yang baru akan memainkan pertandingan, Kamis (1/5) dini hari WIB. (Man)